Indahnya Ombak Bono Sungai Kampar

Indahnya Ombak Bono Sungai Kampar - Berselancar di sungai Ini akan menjadi pengalaman yang tak akan terlupakan. Di Tanjung Sebayang, Teluk Meranti, Pelalawan, Riau, selain menikmati keindahan alamnya, kita bisa ikut "bermain" bersama alam dengan berselancar di atas ombak bono. "Listen to the hogh whistling sound, followed by the sound of thundering water," Ombak Bono Teluk Meranti ya kurang lebih seperti itulah gambaran saat kita bisa berselancar di atas ombak bono.


Indonesia dengan ragam pulaunya yang sangat banyak membuat Indonesia menjadi salah satu tujuan para peselancar untuk merasakan sensasi berselancar yang mungkin belum pernah atau tidak bisa mereka dapatkan di tempat lain. Berselancar di sungai Ini akan menjadi pengalaman yang tak akan terlupakan hanya diTanjung Sebayang, Teluk Meranti, Pelalawan, Riau.

selain menikmati keindahan alamnya, kita bisa ikut "bermain" bersama alam dengan berselancar di atas ombak bono. Para peselancar profesional baik domestik maupun mancanegara selalu menunggu-nunggu kehadiran ombak bono terbaik setiap tahunnya. Di dalam Theme Song BONO WAVE - Theja Fathasena & Jamalaya, kita bisa lebih mendalami surga tempat ombak bono berada. Ombak Bono ini bukanlah ombak yang bisa ditemukan di laut, tetapi di sungai, Gelombang Pasang Raksasa Yang Menyapu Masuk Kedalam Sungai Kampar Sejauh 50km Hingga 60km.

0 comments:

Post a Comment

Indahnya Ombak Bono Sungai Kampar | Indahnya Ombak Bono Sungai Kampar